Home

Senin, 12 Juli 2010

Membuat Blogspot Dapat diakses Otomatis Mobile Device ( seperti wordpress )

Blogspot adalah platform blog kepunyaan google, blogspot banyak digunakan oleh blogger karena kemudahan dalam pengoperasiannya dan sifatnya yang gratis, akan tetapi ada suatu masalah besar yang dihadapi oleh seorang blogger yang menggunakan blogspot bahwa blogspot tidak dapat menampilkan mobile device ketika ada visitor yang berkunjung dari HP. 

Memang beberapa waktu yang lalu ada sebuah layanan dari http://mofuse.mobi yang dapat membuat mobile device untuk blogspot, tapi masih ada satu kelemahan yaitu tidak adanya fasilitas direct otomatis pengunjung yang menggunakan hp ke mobile device. Akan tetapi sekarang permasalahn itu sudah terpecahkan, karena dengan layanan dari http://bloggertouch.sopili.net kita dapat membuat mobile device dari blogspot yang akan langsung tampil ketika blogspot kita di akses oleh pengunjung yang menggunakan hp. Cara pembuatannya sangat mudah, anda tidak perlu mendaftar untuk mendapatkan fasilitas ini,
pertama anda  kunjungi http://bloggertouch.sopili.net, kemudian anda masukkan alamat domain anda kemudian "next", lalu anda copy dan pastekan kode script yang diberikan oleh bloogertouch ke widget di blogspot anda, kemudian anda teruskan aja langkah selanjutnya. Langkah selanjutnya cukup mudah, untuk membuat ini anda cuma memerlukan 3 langkah saja.
NB : blog ini (www.hanif-area.blogspot.com) sudah menggunakan theme mobile tersebut
Sumber informasi : www.kaskus.us

6 komentar:

  1. @richi : sipp.. blogspot ente dah dipasang kan ?

    BalasHapus
  2. udah donk, :D tinggal sekarang mau cari cara buat masukin smiley emoticon diblogspot tapi belum ketemu.. xD

    BalasHapus
  3. @richie : pake greasemonkey + script, trus edit dikit di blogspotnyo..

    BalasHapus
  4. You will obtain the area on the hosting server-based on your personal necessity.
    These items can also be designed to enable blocked lights with very-low UV-RAYS to get in.

    Have a look at my web blog ... apps for iphone on pc

    BalasHapus
  5. I am truly thankful to the owner of this site who has shared this wonderful piece of writing at here.



    Here is my web site - Google Gives

    BalasHapus

Komentar yang mengandung unsur SARA akan penulis hapus dari blog ini !